Kegiatan Microteaching Teknologi Fiber Optik dilaksanakan selama 2 hari pada tanggal 3-4 Maret 2021. Sedangkan kegiatan TOT Kurikulum dan Sertifikasi Guru dilaksanakan mulai tanggal 19 s.d 23 April 2021. Tujuan dari kegiatan ini adalah diharapkan dapat memahami teknologi Fiber Optik dana dapat mengimplentasikannya pada pembelajaran terutama pada jurusan TKJ.